Memasang webserver Apache di Linux Ubuntu

No Comments
Apache merupakan salah satu webserver yang cukup laris di jagad pemrograman. Tugas utama dari webserver adalah melayani setiap request client melalui protokol http/https lalu mengembalikannya dalam bentuk halaman web yang umumnya berupa html ke web browser client.

cara pasang di Ubuntu:
1. pastikan sudah terkoneksi ke internet
2. buka terminal, ketik
~$ sudo apt-get install apache2
3. untuk mengetes apakah webserver apakah sudah berjalan atau belum, ketikkan localhost di url browser anda.
jika ada tampilan seperti berikut berarti webserver Apache sudah berjalan:

4. lokasi dari direktori root web anda (htdocs) berada di direktory /var/www/
5. selanjutnya adalah memasang aplikasi database mysql dan php5

0 Komentar

Posting Komentar