Music player ala Preman Terminal di Ubuntu

No Comments

"emang bisa muter musik mp3 di terminal Ubuntu?" , mungkin seperti itu pertanyaan dari rekan2 preman terminal yang kedengarannya cukup menggelikan, terlebih ketika si preman terminal tidak menggunakan layar X Desktop (item putih doang) semacam di komputer server. Tapi selama masih ada internet apa sih yang tidak bisa :)

owraithh...di kesempatan ini saya mencoba tiga aplikasi, mpg123, music123 dan cmus. ketiga tiga nya berjalan di konsol (via terminal gan). kita lihat siapa yang paling unggul.
langsung jabanin aja:
buka terminal agan
ketik
~$sudo apt-get install mpg123 music123 cmus
tunggu sampai selesai.
ok saatnya testing,
arahkan terminal ke folder tempat anda menyimpan musik,
contoh:
*pake mpg123
~$mpg123 namafile.mp3 
tampilan mpg123












*kalau pakai music123

~$music123 namafile.mp3

mirip sama mpg123
*ini dia favorit saya, cmus yang powerfull, langsung saja ketik
~$ cmus
untuk memilih jenis tampilan tekan angka 1-7
1 tampilan Now Playing
2 menampilkan library yang tersimpan
3 show playlist
5 media browser
7 menampilkan keybinding alias shortcut2 cara makenya
+ untuk menambah Volume speaker
- untuk mengurangi Volume speaker
> mempercepat (FF)
< memundurkan track

*note: untuk player mpg123 dan music 123 tekan Ctrl+C untuk menghentikan memutar musik.
pastikan driver sound anda berjalan dengan baik dan speaker anda tidak dalam kondisi ter-mute. bila tidak terdengar suaranya coba periksa kabel speaker dan pengaturan alsamixer anda :)

selamat mencoba.

0 Komentar

Posting Komentar